Ini Tiap Formasi Yang Dilamar 612 Peserta Pada CPNS Di Lingkungan Pemko Pematangsiantar Tahun 2024

KARO UPDATE

- Redaksi

Rabu, 2 Oktober 2024 - 16:05 WIB

5020 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pematangsiantar – Sebanyak 612 Peserta dinyatakan lulus administrasi CPNS di lingkungan Pemerintah Kota Pematangsiantar Formasi Tahun 2024. Hal ini disampaikan oleh Kepala BKPSDM, Timbul Hamonangan Simanjuntak SAP,MAP melalui Kabid Perencanaan, Pembinaan, dan Kesejahteraan Aparatur (PPKA) Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kota Pematangsiantar Meylian Rumintang Silitonga, SH., MH., saat disambangi diruangannya. Rabu, (02/10/2024) sore.

Dari 612 Peserta, Formasi yang paling diminati pelamar adalah Formasi Tenaga Promosi Kesehatan dan Ilmu Perilaku Ahli Pratama 192 orang sementara kebutuhan formasi tersebut sebanyak 15 orang.

Berikut jumlah pelamar yang lulus administrasi untuk tiap – tiap formasi CPNS di Lingkungan Pemko Pematangsintar Formasi Tahun 2024. Antara lain :
1. Apoteker Ahli Pertama dibutuhkan sebanyak 11 orang, peserta dinyatakan lulus administrasi CPNS sebanyak 87 Orang,
2. Asisten Apoteker Terampil dibutuhkan sebanyak 5 orang, peserta dinyatakan lulus seleksi administrasi CPNS sebanyak 33 Orang.
3. Asisten Penata Anestesi Terampil dibutuhkan sebanyak 1 orang, peserta dinyatakan lulus seleksi administrasi CPNS sebanyak 1 orang,
4. Dokter Ahli Pertama – Dokter Specialis Rehabilitas Medis dibutuhkan sebanyak 1 orang, peserta dinyatakan lulus seleksi administrasi CPNS sebanyak 1 orang,
5. Dokter Ahli Pertama – Dokter Specialis Dermatologi dan Venereologi dibutuhkan sebanyak 1 orang, peserta dinyatakan lulus seleksi administrasi CPNS sebanyak 1 orang.
6. Dokter Ahli Pertama – Dokter Specialis Kedokteran jiwa atau psikiatri dibutuhkan sebanyak 1 orang, peserta dinyatakan lulus seleksi administrasi CPNS sebanyak 1 orang, 7. Dokter Ahli Pertama – Dokter Specialis telinga, hidung tenggorokan – Beda kepala dan Leher dibutuhkan 1 orang, peserta dinyatakan lulus seleksi administrasi CPNS sebanyak 2 orang,
8. Dokter Gigi Ahli Pertama – Dokter gigi (Umum) dibutuhkan sebanyak 2 orang, peserta dinyatakan lulus seleksi administrasi CPNS sebanyak 9 Orang,
9. Nutrisionis Ahli Pertama dibutuhkan sebanyak 1 orang, peserta dinyatakan lulus seleksi administrasi CPNS sebanyak 7 orang,
10. Perawat Terampil dibutuhkan sebanyak 4 orang, peserta dinyatakan lulus seleksi administrasi CPNS sebanyak 90 orang.
11. Perekam Medis Terampil dibutuhkan sebanyak 20 orang, peserta dinyatakan lulus seleksi administrasi CPNS sebanyak 35 orang,
12. Pranata Laboratorium Kesehatan Ahli Pertama dibutuhkan sebanyak 3 orang, peserta dinyatakan lulus seleksi administrasi CPNS sebanyak 28 orang,
13. Pranata Laboratorium Kesehatan Terampil dibutuhkan sebanyak 5 orang, peserta dinyatakan lulus seleksi administrasi CPNS sebanyak 44 orang.
14. Psikolog Klinis Ahli Pertama dibutuhkan sebanyak 1 orang, peserta dinyatakan lulus seleksi administrasi CPNS sebanyak 0 orang,
15. Radiografer Terampil dibutuhkan sebanyak 1 orang, peserta dinyatakan lulus seleksi administrasi CPNS sebanyak 17 orang,
16. Tenaga promosi kesehatan dan Ilmu perilaku Ahli Pratama dibutuhkan 16 orang, peserta dinyatakan lulus seleksi administrasi CPNS sebanyak 192 orang,
17. Tenaga Sanitasi Lingkungan Ahli Pertama dibutuhkan sebanyak 2 orang, peserta dinyatakan lulus seleksi administrasi CPNS sebanyak 47 orang.
18. Tenaga Sanitasi Lingkungan Terampil dibutuhkan sebanyak 4 orang, 17 orang.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Meylian Rumintang Silitonga, SH., MH., menyampaikan agar para pelamar yang dinyatakan lulus administrasi Aktif memantau website pemko Pematangsiantar.
“Kepada para pelamar CPNS di Lingkungan Kota Pematangsiantar yang telah dinyatakan lulus Seleksi Administrasi agar tetap memantau pengumuman pada website Pemko Pematangsiantar ( https//:pematangsiantar.go.id )
dan portal SSCASN ( https://sscasn.bkn.go.id )
tentang Jadwal Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS serta mengikuti petunjuk pelaksanaan ujian yang dalam hal ini akan di informasikan secara detail dalam pengumuman dimaksud,”tutupnya. (Jaith)

Berita Terkait

Tol Sinaksak–Simpang Panei Hampir Rampung: Pemerintah Tuntaskan Tantangan Lapangan
Polres Simalungun Klarifikasi Tuduhan, Sebut Penanganan Kasus Sesuai Mekanisme Hukum
Kapolres Simalungun Sambut Hangat Kunjungan Anggota DPR RI Komisi III, Dorong Peningkatan Kamtibmas
Kapolres Simalungun Pimpin Penanganan Bencana Banjir Bandang dan Longsor di Kota Wisata Parapat
Pengakuan Fatal Lidos Memberatkan Hukuman: Mengaku Bersama Ayahnya Dan Rekannya Membakar Truk Dan Mobil Fortuner Milik Taipan Nauli Malau
Terdakwa Lidos Girsang Semangkin Terpojok, Polisi’ Ungkap Percobaan Pembunuhan
Kasat Lantas Polres Simalungun Keluarkan Imbauan Tertib Lalu Lintas Selama Ramadhan 1446 H
Polres Simalungun Luncurkan Program Pekarangan Pangan Lestari Dukung Ketahanan Pangan

Berita Terkait

Kamis, 8 Mei 2025 - 19:03 WIB

Diduga Mempermainkan Laporan Penganiyaan, Kapolri Diminta Segera Intruksikan Kapolda Sumut Untuk Copot Kapolsek Medan Tuntungan

Kamis, 8 Mei 2025 - 18:53 WIB

Minta Pelaku Dijerat Dengan Pasal Berlapis dan Ditahan, Korban Akan Surati Presiden RI, Kompolnas, Kapolri dan Kabareskrim !

Senin, 28 April 2025 - 06:59 WIB

Sertifikat Tak Diberikan, Trophy Murahan, Peserta Medan Modif Contest Part 3 Meradang

Minggu, 27 April 2025 - 21:32 WIB

Peserta Medan Modif Contest Part 3 Protes, Sertifikat dan Penjurian Dipertanyakan

Minggu, 20 April 2025 - 19:40 WIB

Ketua OKK Grib Jaya Medan Minta Polisi Tangkap Pelaku Penganiayaan Wartawan Leo Sembiring

Minggu, 20 April 2025 - 19:28 WIB

Ketua Umum LSM LIBERAL Desak Polda Sumut Tangkap Pelaku Kekerasan Terhadap Wartawan Leo Sembiring

Minggu, 20 April 2025 - 19:12 WIB

Ketum Horas Bangso Batak Minta Polisi Jerat Pelaku Penganiayaan Wartawan Leo Sembiring Dengan Undang Undang Pers

Kamis, 17 April 2025 - 22:09 WIB

Guyub TNI – Mahasiswa Sebagai Pilar Bangsa Sudah Terjalin Sejak Lama, Waspadai Upaya Pecah Belah

Berita Terbaru